BIMTEK PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DESA DAN BPD DESA BANGUN TAHUN 2023
Huda Vibra 18 Desember 2023 09:00:53 WIB
GUNA MENINGKATKAN SUMBER DAYA MANUSIA BAGI APARATUR PEMERINTAH DESA BESERTA BPD UNTUK MENGHADAPI ERA DIGITALISASI DAN KELANCARAN ADMINISTRASI DIBIDANG IT , DESA BANGUN KECAMATAN MUNJUNGAN KABUPATEN TRENGGALEK PADA HARI INI SENIN TANGGAL 18 DESEMBER TAHUN 2023 MULAI PUKUL 9.00 SAMPAI SELESAI TELAH DILAKSANAKAN BIMTEK DAN PELATIHAN COMPUTER , YANG DIIKUTI OLEH 12 ORANG PERANGKAT DESA DAN 9 ORANG BPD DENGAN NARASUMBER DARI KECAMATAN DAN PENDAMPING DESA .TUJUAN DIADAKANNYA PELATIHAN INI AGAR DESA MAMPU DAN BISA MAKSIMAL DALAN MELAKSANAKAN TUGAS DAN TANGGUNGJAWAB MELAYANI MASYARAKAT DENGAN BAIK.
Komentar atas BIMTEK PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DESA DAN BPD DESA BANGUN TAHUN 2023
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- PENYALURAN BLT DD TAHAP 12 TAHUN 2024
- PENYALURAN BLT DD TAHAP 11 TAHUN 2024
- PENYALURAN BLT DD BULAN OKTOBER TAHUN 2024 DESA BANGUN
- PEMBENTUKAN DESA TANGGUH BENCANA (DESTANA) DESA BANGUN
- PENYALURAN BLT DD TAHAP 7 TAHUN 2024 DESA BANGUN
- PENYALURAN SAYURAN DAN MEDIA TANAM PROGRAM KETAHANAN PANGAN DESA BANGUN TAHUN 2024
- PENYALURAN BLT DD TAHAP 6 TAHUN 2024 DESA BANGUN